Jumat, 07 Mei 2010

Pengumuman Penerimaan Taruna STP Tahun 2010

PENGUMUMAN PENERIMAAN TARUNA BARU PROGRAM DIPLOMA IV
SEKOLAH TINGGI PERIKANAN TAHUN 2010
Nomor : 001/PENTARU/PENG/IV/2010k

Sekolah Tinggi Perikanan (STP) Jakarta memanggil putra-putri terbaik Indonesia untuk dididik sebagai Taruna Program Diploma IV menjadi ahli kelautan dan perikanan. Biaya selama pendidikan (asrama, konsumsi, perkuliahan/praktikum, dll) sebagian besar ditanggung oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan. Pilihan Program Studi terdiri atas : Program Studi Teknologi Penangkapan Ikan (TPI), Program Studi Permesinan Perikanan (MP), Program Studi Teknologi Pengolahan Hasil Perikanan (TPH), Program Studi Teknologi Akuakultur (TAK), Program Studi Teknologi Pengelolaan Sumberdaya Perairan (TPS) dan Program Studi Penyuluhan Perikanan (PP).

Selengkapnya dapat diklik disini


sumber :http://www.dkp.go.id

Pages